Minggu, 26 Agustus 2012

Visi dan Misi

Di masa yang akan datang  SMP Muhammadiyah 2 Yogyakarta adalah Sekolah yang " TERBENTUKNYA MANUSIA MUSLIM YANG DISIPLIN, CERDAS, TERAMPIL, BERIMTAQ DAN BERWAWASAN IPTEK”
Visi sekolah tersebut tergambar di dalam indikator  - indikator sebagai berikut :
  1. Unggul dalam Peningkatan dan Pengembangan Isi  Kurikulum
  2. Unggul dalam peningkatan dan pengembangan tenaga Pendidik dan tenaga Kependidikan .
  3. Unggul dalam peningkatan standar proses pembelajaran
  4. Unggul dalam peningkatan dan  pengembangan fasilitas pendidikan.
  5. Unggul dalam peningkatan standar kelulusan dengan sub indikator
  6. Unggul dalam peningkatan mutu Pengelolaan Kelembagaan dan Manajemen.
  7. Unggul dalam pengembangan standar pembiayaan pendidikan
  8. Unggul dalam  standar penilain yang akurat, valid dan reliable

Misi Sekolah
Untuk mewujudkan visi sekolah sebagaimana terurai di atas, maka SMP Muhammadiyah 2 Yogyakarta  mempunyai misi-misi sebagai berikut :
  1. Mengembangkan profesionalisme guru dalam proses pembelajaran dan bimbingan
  2. Meningkatkan penguasaan dan profesional guru dalam melaksanakan manjemen pembelajaran efektif.
  3. Melaksanakan berbagai pelatihan guru dengan nuansa ”achivement motivation training”.
  4. Meningkatkan penguasaan pendekatan pembelajaran dengan contectual teaching and learning.
  5. Membiasakan siswa dan guru untuk memanfaatkan sarana teknologi informasi dan komunikasi ( komputer dan internet ) sebagai salah satu media dan sumber belajar.
  6. Mengembangkan multi metoda dan strategi pembelajaran aktif untuk menciptakan pembelajaran yang menyenangkan ( Joyful Learning ).
  7. Mendorong tumbuhnya minat menulis di kalangan siswa dan guru.
  8. Mengembangkan minat baca dan berdiskusi di kalangan siswa melalui  fungsi perpustakaan sekolah sebagai sumber belajar secara optimal.
  9. Mengembangkan program yang memungkinkan guru dan siswa melakukan pengembangan kreatifitas.
  10. Mengembangkan pelayanan dan fungsi perpustakaan sekolah sebagai sumber belajar secara optimal.
  11. Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif sehingga siswa dapat mengembangan kompetensinya (hasil belajarnya) secara optimal.
  12. Membantu setiap siswa untuk mengenali potensinya sehingga dapat dikembangkan secara optimal .
  13. Mengembangkan jaringan informasi akademik di lingkungan (internal) sekolah
  14. Mengimplementasikan model manajemen partisipatorik melalui langkah-langkah yang jelas dalam perencanaan, penorganisasian, pelaksanaan dan control terhadap program yang dikembangkan
  15. Mengembangkan dan melengkapi administrasi sekolah
  16. Meningkatkan Kompetensi  Guru dan TU sehingga mampu memberikan pelayanan  kontribusi yang optimal bagi pencapaian tujuan sekolah
  17. Melaksanakan monitoring dan evaluasi kinerja guru dan TU secara berkala dan periodik
  18. Melaksanakan supervisi klinis secara periodik dan konstruktif
  19. Menggalang berbagai sumber dana dan melalui jalinan kerjasama dengan Komite Sekolah, perorangan, lembaga lain  yang dapat menjadi penyandang dana
  20. Mengembangkan perangkat model-model penilaian pembelajaran
  21. Mengimplementasikan model-model dan jenis evaluasi pembelajaran secara efektif
  22. Mengembangkan instrumen dan perangkat test untuk berbagai model evaluasi
  23. Menerapkan model-model pembelajaran yang sesuai dengan tingkat dan kompleksitas permasalahan anak
  24. Mengembangkan metode dan strategi pembelajaran untuk semua mata pelajaran
  25. Mengembangkan strategi penilaian dan tindak lanjut hasil penilaian yang konstruktif
  26. Mengembangkan sumber dan bahan ajar yang kontributif bagi pencapaian kompetensi siswa
  27. Meningkatkan dan mengembangkan media pembelajaran yang relevan dengan tujuan pembelajaran
  28. Meningkatkan sarana dan prasarana pendidikan sesuai dengan kebutuhan siswa
  29. Mengembangkan  sarana yang dapat menunjang kreativitas siswa sesuai dengan bakat dan minatnya

Tujuan :
  • Tahun 2012 siswa memiliki kompetensi penguasaan konsep untuk seluruh mata pelajaran secara komprehensif dan benar sehingga mampu berkompetisi ditingkat nasional dan tahun 2012 mampu berkompetisi di tingkat internasional
  • Tahun 2012 siswa mampu menggunakan Bahasa Inggris sebagai alat komunikasi untuk mendapatkan pengetahuan yang lebih luas
  • Tahun 2012 siswa mampu membangun kebiasaan yang aktif untuk mencari informasi menggunakan teknologi informasi.
  • Tahun 2012 sekolah memiliki sarana dan prasarana penunjang PBM yang lengkap.
  • Tahun 2012 sekolah memiliki guru dan tenaga pendukung yang handal untuk mendukung seluruh manajemen sekolah.
  • Sekolah memiliki hubungan kemitraan yang baik dengan seluruh warga sekolah, stake holders dan instansi serta institusi pendukung pendidikan lainnya.
  • Siswa memiliki, mengaplikasikan dan meningkatkan nilai-nilai ketuhanan serta nilai-nilai kehidupan yang bersifat universal dalam kehidupannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar